BSN Hyper Shred
BSN Hyper Shred adalah suplemen yang difokuskan untuk meningkatkan energi di dalam tubuh sekaligus untuk meningkatkan metabolisme tubuh. Oleh karena itulah, suplemen ini juga sangat cocok digunakan sebagai suplemen pre-workout.
Karena dengan meminum suplemen ini sebelum anda memulai latihan fisik, anda akan mendapatkan ledakan energi di dalam tubuh yang sangat bermanfaat untuk mendukung latihan fisik anda.
Selain itu, jika digunakan sebelum anda memulai latihan fisik, maka lemak yang ada di dalam tubuh anda akan lebih cepat terkikis karena dirubah menjadi energi.
BSN Hyper Shred memiliki cukup banyak kelebihan selain dapat membantu menurunkan kadar lemak dan juga meningkatkan energi. Berikut adalah beberapa kelebihan lainnya:
Cukup banyak yang sudah mencoba meminum suplemen ini. Mayoritas dari mereka yang sudah mencobanya merasa puas dengan hasil yang didapatkan. Karena mengurangi kadar lemak di dalam tubuh menjadi lebih efektif dengan menggunakan suplemen ini.
Aturan Pakai:
Untuk anda yang ingin menggunakan BSN Hyper Shred dalam program diet, konsumsi 1 kapsul 30 menit sebelum anda makan terutama di pagi hari. Untuk anda yang ingin meminumnya sebagai pre-workout, konsumsi 1 kapsul 30 menit sampai 45 menit sebelum anda memulai latihan fisik.
Sangat tidak disarankan untuk meminum 2 kapsul BSN Hyper Shred secara bersamaan dan juga jangan meminum lebih dari 3 kapsul dalam sehari.